Tips dan Trik Profesional dalam Bekerja



Dunia kerja menuntut kita untuk bisa bersikap profesional dalam melakukan pekerjaan. Namun begitu, menjadi profesional bukanlah hal yang mudah untuk dilakukan terlebih apabila kita baru saja memulai karir pertama. Kira-kira apa saja yah hal yang perlu diperhatikan dan disiapkan kaum muda dalam membentuk sikap profesional?


Yuk ikuti talkshow virtual *"Teras Kerja #4 : Tips dan Trik Profesional dalam Bekerja"* bersama @planindonesia dan @pemimpin.indonesia!

Di sini kita akan berbagi ilmu mengenai:
✨ Program pengembangan diri dan karir dari @planindonesia
✨ Aspek penting dalam membentuk sikap profesional jika dilihat dari lensa gender
✨ Best practice dalam membangun profesionalisme bekerja
✨ Tips dan trik mengembangkan diri untuk bisa profesional dalam bekerja

Catat jadwalnya!
📅 Jumat, 26 Maret 2021
⏰ 14.00 - 16.00 WIB
🌸 Gratis dan Terbuka untuk Umum (Tersedia juga Juru Bahasa Isyarat)
✨ Peserta yang hadir akan mendapatkan e-certificate, pulsa pengganti internet, dan bingkisan menarik (bagi yang beruntung)

Bersama narasumber:
👩🏻‍💼Dina Mairawati (YEE Advisor Yayasan Plan International Indonesia)
👩🏻‍💼Prof. Alimatul Qibtiyah, M.A, Ph.D (Komisioner Komnas Perempuan)
👩🏻‍💼Marsya Gusman (Digital & Public Relation Mentor at Skill Academy)
👨🏻‍💼Mharta Adji W. (Founder & CEO at IMPROVA, Professional Coach)

Yuk, langsung daftar dengan mengunjungi laman https://tinyurl.com/TerasKerja4
Jangan sampai terlewatkan dan ajak teman-temanmu juga ya! :D

Jangan lupa follow instagram @planindonesia@kitakerja.id dan @pemimpin.indonesia!
Terima Kasih😄

Posting Komentar

0 Komentar